Debat Capres Anies vs Ganjar Adu Gagasan Soal IKN
ALINEA – Debat perdana calon presiden 2024 digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) di depan kantor KPU pada Rabu (12/12/2023). Dalam pemutaran debat pertama tersebut mengangkat topik seputar HAM, pemberantasan korupsi, penguatan demokrasi, pemerintahan, peningkatan pelayanan publik dan kerukunan warga.
December 13, 2023